Halal Bi Halal PKK dan Pengajian Khoirul Ummahat
- Apr 28, 2024
- MULYOAGUNG.DAU
Pada hari Kamis, 25 April 2024 telah dilaksanakan kegiatan Halal Bi Halal dan Pengajian Khoirul Ummahat Tahun 2024.
Kegiatan ini diselenggarakan oleh Tim Penggerak PKK Desa Mulyoagung, dengan tema "Merajut Silaturrahmi Untuk Mempererat Persaudaraan Dalam Kehidupan Bermasyarakat".
Turut hadir pada acara tersebut :
1. Kepala Desa Mulyoagung
2. Perangkat Desa Mulyoagung
3. Hj. Supraptiningsih, M.Pd. selaku narasumber
4. Seluruh anggota PKK Desa Mulyoagung
#desamulyoagung #pkkdesamulyoagung #kecamatandau #kabupatenmalang